Pembelajaran berbasis proyek yang diterapkan di sekolah dinilai mampu meningkatkan minat belajar siswa. Anak-anak antusias mengerjakan tugas-tugas sebagai bagian dari proyek yang kami programkan, mereka juga aktif bekerja sama dengan siswa lain.
Berikut Karya siswa berupa slide presentasi yang telah berhasil dibuat dan telah dipresentasikan di depan kelas :
Kelompok 1 Hal. 1
Kelompok 4 Hal. 2
Kelompok 2 Hal. 3
Kelompok 1 Kelas VIII-J
Materi yang disajikan PAIBP Kelas IX tentang " LARANGAN MINUMAN KERAS "
1. Dinda Khoirunisa
2. Ferlita Amriana Martani
3. Dini Indah Sari
4. Putri Aulia
5. Angelita Febrila Putri
6. Nur Hikmah
7. Afief Muahamad Abdillah
Kelompok 4 Materi "KEJUJURAN"
1. Ani Khairunnisa
2. Felisa Febriani
3. Eva Rina
4. keyla DA
5. Wika
6. Regita Cahyani
Kelompok 2 Materi "LARANGAN BERJUDI"
1. Meylani Nurul Alfa
2. Maylin Dwi Ayu
3. Siti Aisyah
4. Verania
5. Sri Nurjanah Al Ismi
6. Abdullah Alhanifi